Pengertian Dropship Serta Cara Kerja Dropship

Desember 11, 2017

Dropship

Ketika Anda mulai menekuni bisnis online, istilah dropship ini pasti sering muncul di telinga anda. Banyak yang menyebut dropship merupakan bisnis tanpa modal. Nah sekarang apa sih yang namanya dropship itu? Yuk simak penjelasannya!

Apa itu Dropship?

Dropship merupakan kegiatan menjual suatu barang (produk), dimana pelaku dropship tidak memiliki stok barang sama sekali. Sederhanyanya dropship ini berperan sebagai perantara antara pembeli dengan penjual aslinya. Dropship ini hanya bisa dilakukan secara online, sebab kegiatan ini juga berati memasarkan barang/produk dari penjual aslinya. Agar lebih paham, coba anda perhatikan cara kerja dropship dibawah.

Cara Kerja Dropship

Sistem Dropship

Dengan memperhatikan gambar diatas, anda juga mulai mengerti sistem dropship ini. Terdapat 3 pelaku dalam kegiatan ini, yaitu penjual (supplier), pelaku dropship (dropshiper), dan pembeli. Pertama si penjual menjual barang/produk, kita misalkan produk sepatu. Kemudian si pelaku dropship ini memasarkan (mempromosikan) produk sepatu milik penjual tadi menggunakan sosial media. Ketika ada seseorang yang melihat produk sepatu yang dipromosikan dropshiper dan ingin membeli, ia akan menghubungi dropshiper. Nah si dropshiper ini tinggal melanjutkannya dengan memesan ke supplier atas nama si pembeli tadi.

Dari penjelasan diatas, dapat di mengerti bahwa dropship merupakan bisnis yang hanya bermodalkan laptop (hp) dan paket internet, tak perlu modal uang karena tidak perlu stok barang. Selain itu dropship juga berperan sebagai perantara antara penjual dan pembeli. Nantinya anda bisa memperoleh keuntungan dengan menaikan harga. Misalnya harga yang ditawarkan penjual sebesar Rp 10 ribu, anda bisa menaikannya menjadi Rp 20 ribu ketika hendak menjualnya kepada pembeli. Oleh sebab itulah dropship ini sering disebut sebagai bisnis tanpa modal yang menguntungkan..

Kelebihan dan Kekurangan Dropship

Dropship seringkali menjadi pilihan utama bagi seseorang yang ingin belajar bisnis online. Disebabkan banyaknya kelebihan yang ditawarkan dari bisnis ini. Meskipun begitu, bisnis dropship juga memiliki beberapa kekurangan. Berikut adalah kelebihan dan kekurangan dari bisnis dropship.

Kelebihan
  • Sedikit modal bahkan tanpa modal. Bisnis ini tidak memerlukan stok barang sama sekali, jadi tak perlu mengeluarkan biaya untuk memiliki persediaan barang. Modal utama yang diperlukan hanyalah sebuah laptop ataupun hp untuk kegiatan promosi, dan paket internet tentunya. Selain itu bisnis ini tak perlu menyewa toko ataupun kios.
  • Tak perlu mengurus stok barang. Stok barang merupakan urusan si penjual (supplier). Dropshiper hanya berperan sebagai pemasar serta penghubung antara penjual dan pembeli.
  • Dapat dilakukan dimana saja. Sebab yang dilakukan hanyalah memasarkan barang, dan itu menggunakan laptop atau hp. Sehingga bisa dilakukan kapanpun dan dimanapun. Baik itu rumah, tempat kerja, tempat nongkrong, dan lainnya.
  • Resiko kerugian sangat kecil. Bukan hanya kecil, bahkan tidak memiliki rugi sama sekali. Sebab kita tak perlu mengeluarkan uang sama sekali. 
Kekurangan
  • Tidak mengetahui jumlah stok barang. Karena anda tidak memiliki stok barang dan stok sepenuhnya ditangan suplier, anda tidak mengetahui tinggal berapa stok barang yang tersisa. Bisa saja di pagi hari ada sekian, kemudian di sore hari sudah habis semua. 
  • Tidak mengetahui kualitas barang secara pasti. Sebab dropshiper tidak pernah menyentuh barang/produk yang dijual sama sekali, jadi sulit untuk mengetahui kualitas produk. Jika terjadi kecacatan pada produk yang dijual, maka dropshiper harus siap untuk ganti rugi dan menerima komplain pembeli. 
  • Tidak bisa menaikan harga terlalu tinggi. Biasanya seorang dropshipper hanya bisa menaikan hatga tak jauh dari harga yang dijual supplier. Sebab bila dropshipper menaikan harga yang begitu tinggi, akan mengurangi rasa percaya pembeli.

Perbedaan Dropship dengan Reseller

Seringkali terjadi kesalahpahaman antara dropship dan reseller. Banyak orang yang masih mengatakan bahwa dropship sama dengan reseller, padahal dua istilah tersebut berbeda, walaupun cara kerjanya hampir sama. Dropship merupakan kegiatan menjual tanpa memerlukan stok barang, sebab hanya memasarkan barang milik penjual aslinya (supplier). Sedangkan reseller merupakan kegiatan menjual kembali suatu barang milik supplier, dimana si reseller memiliki stok barang.milik supplier. Jadi perbedaannya hanya terletak pada stok barang. Untuk lebih lengkapnya, silahkan baca perbedaan dropship dengan reseller.

Seperti itulah penjelasan mengenai bisnis dropship ini. Semoga artikel ini bermanfaat untuk anda. Sekian dan terima kasih...




Latest
Previous
Next Post »

7 komentar

  1. Halo,
    nama saya Siti Aminah dari Indonesia, tolong saya sarankan semua orang di sini harus sangat berhati-hati, karena ada begitu banyak pemberi pinjaman pinjaman palsu di internet, tetapi mereka masih yang asli di perusahaan pinjaman palsu. Saya telah ditipu oleh 4 pemberi pinjaman yang berbeda, saya kehilangan banyak uang karena saya sedang mencari pinjaman dari perusahaan mereka. Saya hampir mati dalam proses karena saya ditangkap oleh orang-orang karena hutang.

    Saya hampir menyerah sampai saya meminta saran dari seorang teman yang memperkenalkan saya kepada pemberi pinjaman asli dan perusahaan yang sangat dapat diandalkan yaitu Bunda Alicia Radu yang mendapatkan pinjaman saya dari 800 juta rupiah Indonesia dalam waktu kurang dari 24 jam Tanpa tekanan dan tekanan suku bunga rendah 2%. Saya sangat terkejut ketika memeriksa rekening bank saya dan menemukan jumlah pinjaman yang saya minta telah ditransfer ke rekening bank saya tanpa penundaan atau kekecewaan sehingga saya berjanji bahwa saya akan membagikan kabar baik sehingga orang bisa mendapatkan pinjaman dengan mudah tanpa tekanan dari Bunda Alicia Radu

    Saya ingin Anda mempercayai Bunda Alicia Radu dengan sepenuh hati karena ia sangat membantu dalam hidup saya dan kehidupan finansial saya. Anda harus menganggap diri Anda sangat beruntung memiliki kesempatan untuk membaca kesaksian ini hari ini. Jadi, jika Anda membutuhkan pinjaman, hubungi ibu Alicia Radu melalui email: (aliciaradu260@gmail.com)
    Anda juga dapat menghubungi saya melalui email saya: (sitiaminah6749@gmail.com) jika Anda memerlukan informasi tentang bagaimana saya mendapat pinjaman dari Ibu Alicia Radu, Anda sangat bebas untuk menghubungi saya dan saya akan dengan senang hati menjawab Anda karena Anda juga dapat membantu orang lain setelah Anda menerima pinjaman Anda.

    BalasHapus
  2. CEK TOKO KAMI DIBAWAH ������


    https://www.lazada.co.id/shop/labien-shop/

    https://shopee.co.id/shop/221426432/

    BalasHapus
  3. Cek IG kita kak, @becauseofpurple
    Kita gak jual apa-apa loh. .

    BalasHapus
  4. Apakah Anda memiliki kesulitan keuangan? Apakah Anda memerlukan pinjaman untuk melunasi hutang Anda? Apakah Anda akan meningkatkan keuangan Anda? Anda adalah seorang pebisnis yang ingin mengembangkan bisnis Anda. Di sini Anda perlu berhubungan dengan pahlawan sejati, kepercayaan, dan pinjaman efektif dari perusahaan kredit. Saya belajar fisika dan pemerintahan berkat nilai kami yang tinggi. Layanan tersebut meliputi: * Pinjaman pribadi (aman dan tanpa jaminan) * Pinjaman bisnis (aman dan tanpa jaminan) * Rumah DIY * Pinjaman untuk penemuan * Pinjaman mobil dll. Tanya kami jika Anda tertarik dengan mengirim pesan ke atlantagroupfinancefirm@gmail.com atau WhatsApp : +919654763221

    BalasHapus